Minggu, Maret 08, 2009

Memasang Instan Comment ala shoutmix.com

Cara mudah, praktis memasang instant comment atau shoutbox ke dalam blog anda dengan menggunakan layanan dari shoutmix.com. Seperti tutorial saya sebelumnya yaitu cara memasang shoutbox juga tapi memnggunakan layanan dari oggix.com. Kelebihan dari oggix.com , menyediakan layanan lainnya seperti manage link teman, pagerank, dan shoutbox tentunya. Sedangkan shoutmix.com hanya menyediakan widget shoutmix ini saja.
Untuk dapat menggunakan layanan ini (dari shoutmix), tentu saja harus login dahulu. Jika belum punya account, maka daftar dulu.
Menurut saya kebanyakan shoutbox yang saya temui (pada blog temen2 saya) 80% menggunakan shoutbox dari shoutmix.com, mungkin karena easy to use, simple and friendly.


Setelah login shoutmix.com, muncul tampilan seperti diatas, untuk langsung mengambil kode shoutboxdengan tampilan default maka klik langsungGet Code pada Quick Start (pojok kiri).
setelah klik, terdapat pengaturan untuk tinggi dan lebar shoutmix, kita atur sesuai keinginan kemudian kopi kode html dibawahnya ke dalam blog kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar